Yves de Wasseige

Anggota Senat BelgiaMasa jabatan
1979–1991Hakim
Mahkamah Konstitusi BelgiaMasa jabatan
26 Juli 1992 – 14 Desember 1994 Informasi pribadiLahir13 Mei 1926
Auvelais, BelgiaMeninggal2 Agustus 2021(2021-08-02) (umur 95)
Marcinelle, BelgiaKebangsaanBelgiaPartai politikPS
RWProfesiHakim
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Yves de Wasseige (13 Mei 1926 – 2 Agustus 2021)[1] adalah hakim Mahkamah Konstitusi Belgia. Ia mulai menjabat sebagai hakim di mahkamah tersebut pada tahun 26 Juli 1992. Ia merupakan hakim berlatar belakang politikus dan berasal dari kelompok bahasa Prancis. Masa baktinya sebagai hakim berakhir pada tahun 14 Desember 1994.[2]

Referensi

  1. ^ "Voormalig senator Yves de Wasseige overleden". Het Nieuwsblad (dalam bahasa Belanda). 3 Agustus 2021. Diakses tanggal 8 Agustus 2021. 
  2. ^ "Daftar Hakim Mahkamah Konstitusi Belgia". Mahkamah Konstitusi Belgia. Diakses tanggal 10 Juni 2021. 


  • l
  • b
  • s