Kunjungan Paus Fransiskus ke Amerika Serikat

Perjalanan Apostolik ke Amerika Serikat, dan Perserikatan Bangsa-Bangsa
Paus Fransiskus dan Presiden Obama berjalan bersama di East Wing
Tanggal22-27 September 2015
Lokasi
  • Washington, D.C.
  • Kota New York
  • Perserikatan Bangsa-Bangsa
  • Philadelphia
Penyelenggara
Tema"Love Is Our Mission" (Cinta adalah Misi Kita)
Situs webUSCCB Papal Visit 2015

Kunjungan Paus Fransiskus ke Amerika Serikat berlangsung pada 22-27 September 2015.[1][2] Acara ini secara resmi bertajuk "Apostolik Journey to the United States of America" (Perjalanan Apostolik ke Amerika Serikat), yang merupakan kunjungan pertama Paus Fransiskus,[3] dan kunjungan resmi kepausan yang ketujuh ke Amerika Serikat sejak negara tersebut menjalin hubungan diplomatik sepenuhnya dengan Takhta Suci pada tahun 1984.[4][5][6][7]

Kunjungan

Kunjungan Paus Fransiskus merupakan kelanjutan dari kunjungannya ke Kuba – kunjungan ketiga oleh seorang Paus yang sedang menjabat (setelah Paus Santo Yohanes Paulus II pada 1998, dan Paus Emeritus Benediktus XVI pada 2012) – di mana ia mengunjungi Havana, Holguín, dan Santiago de Cuba.[8]

Kunjungannya dilakukan ke 3 kota di Amerika Serikat: Washington, D.C., Kota New York (termasuk kunjungan ke Perserikatan Bangsa-Bangsa), dan Philadelphia, yang menjadi tuan rumah Pertemuan Keluarga Sedunia. Tiket untuk menghadiri acara-acara publik dengan sang Paus sulit didapatkan atau terjual habis dengan sangat cepat.[9][10][11]

Selama kunjungan Paus Fransiskus, diumumkan bahwa ia akan merilis sebuah album rock (Wake Up!) pada bulan November 2015.[12]

Lihat pula

Referensi

  1. ^ (Italia) "Viaggio Apostolico del Santo Padre a Cuba, negli Stati Uniti d'America e Visita alla Sede dell'Organizzazione delle Nazioni Unite (19–28 settembre 2015) | Francesco", w2.vatican.va, diakses tanggal September 16, 2015 
  2. ^ (Inggris) Associated Press (September 16, 2015), "A guide to seeing the pope in Philadelphia on the last weekend in September", Fox News, diakses tanggal September 16, 2015 
  3. ^ (Inggris) Binelli, Mark (September 10, 2015), "Pope Francis' American Crusade", Rolling Stone, diarsipkan dari versi asli tanggal 2015-09-23, diakses tanggal September 20, 2015 
  4. ^ (Inggris) "Schedule: 2015 Apostolic Journey of Pope Francis to the United States of America", United States Conference of Catholic Bishops, June 30, 2015, diakses tanggal September 9, 2015 
  5. ^ (Inggris) "Pope Francis Philadelphia Mass tickets go in 30 seconds - CNN.com", CNN, diakses tanggal September 16, 2015 
  6. ^ (Inggris) Terruso, Julia (September 1, 2015), "Pope Francis expert: Papal panic nothing new", Philly.com, diakses tanggal September 20, 2015 
  7. ^ (Inggris) Goodstein, Laurie (September 5, 2015), "Pope Francis' Visit to U.S. Is His First Ever, for Several Reasons", The New York Times, ISSN 0362-4331, diakses tanggal September 16, 2015 
  8. ^ (Inggris) "Pope Francis in Cuba: pontiff arrives in Santiago – as it happened", Guardian, September 22, 2015, diakses tanggal September 23, 2015 
  9. ^ (Inggris) "Pope Francis schedule for Cuba and U.S. trips - CNN.com", CNN, diakses tanggal September 16, 2015 
  10. ^ (Inggris) "Pope Francis' Schedule for His U.S. Visit", The New York Times, September 5, 2015, ISSN 0362-4331, diakses tanggal September 16, 2015 
  11. ^ (Inggris) Yee, Vivian (September 10, 2015), "To Glimpse Pope Francis, Ticket or Patience Is Required", The New York Times, ISSN 0362-4331, diakses tanggal September 16, 2015 
  12. ^ (Inggris) Kreps, Daniel (25 September 2015), "Pope Francis to Release Pop-Rock Album 'Wake Up!'", Rolling Stone, diakses tanggal 25 September 2015 

Pranala luar

  • (Inggris) Official site Diarsipkan 2015-09-30 di Wayback Machine. – United States Conference of Catholic Bishops
  • (Inggris) Preparing for the Pope (FBI)
  • l
  • b
  • s
Peristiwa

Coat of arms of Pope Francis
Coat of arms of Pope Francis
Kunjungan
(hanya beberapa saja)
Bibliografi
(hanya beberapa saja)
Konstitusi
(hanya beberapa saja)
Anjuran
Ensiklik
Surat
(hanya beberapa saja)
Orang-orang terkait
Rumah tangga
kepausan
Majelis
Kardinal
Episkopat
Buku-buku terkait
Hal-hal lainnya
  • Category Kategori