David Ariyanto

David Ariyanto[1]
Informasi pribadi
Nama lengkap David Ariyanto
Tanggal lahir 8 Januari 1987 (umur 37)
Tempat lahir Cilacap, Indonesia
Tinggi 1,83 m (6 ft 0 in)
Posisi bermain Kiper
Informasi klub
Klub saat ini Pusamania Borneo F.C
Nomor 1
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
2010-2011 Persiwa Wamena 3 (0)
2016- PSM Makassar 1 (0)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 15 Juni 2016

David Ariyanto[1] (lahir 8 Januari 1987) merupakan pemain sepak bola Indonesia yang berposisi Kiper. Saat ini David memperkuat Pusamania Borneo F.C di Go-Jek Traveloka Liga 1.Dia diberkati dengan tinggi badan 1,83 m

Karier

PSM Makassar

2016

David tergabung dalam skuat untuk ajang Indonesia Soccer Championship A 2016. David membuat debutnya saat melawan Arema Cronus FC pada pekan keenam.

Referensi

  1. ^ a b David di ligaindonesia[pranala nonaktif permanen]

Pranala luar

  • David di soccerway
  • l
  • b
  • s
Skuad PSM Makassar
  • 1 Ardiansyah
  • 4 Yuran
  • 5 Erwin
  • 7 Dethan
  • 8 Raehan
  • 9 Bissa
  • 11 Dzaky
  • 14 Zaky
  • 15 Ricky
  • 16 Ferizal
  • 17 Rasyid
  • 18 Andy
  • 20 Adilson
  • 21 Raka
  • 22 Yakob
  • 23 Yance
  • 24 Rizky Eka
  • 27 Tahar
  • 30 Reza
  • 33 Pedro
  • 39 Nambu
  • 41 Bangsawan
  • 45 Tanjung
  • 48 Arfan (c)
  • 68 Salman
  • 71 Mufli
  • 74 Edgard
  • 77 Syamil
  • 78 Ifan
  • 88 Mansaray
  • 94 Zé Paulo
  • 99 Amir
  • Pelatih: Bernardo Tavares


Ikon rintisan

Artikel bertopik pemain sepak bola Indonesia ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s