Carlo Caffarra

  • Uskup Agung Ferrara-Comacchio (1995–2003)
LambangLambang Carlo Caffarra

Carlo Caffarra (1 Juni 1938 – 6 September 2017) adalah seorang kardinal Gereja Katolik Roma dan Uskup agung emeritus Bologna Italia. Ia dididik di Seminari Episkopal Fidenza, Fidenza dan Universitas Kepausan Gregorian di Roma, lulus dengan gelar dokterandes dalam bidang hukum kanon dan memiliki diploma spesialisasi dalam teologi moral. Ia diangkat menjadi Kardinal dalam konsistori tanggal 24 Maret 2006 oleh Paus Benediktus XVI.

Referensi

Pranala luar

  • Carlo Caffarra di Catholic Pages
  • Kumpulan pidato tak resmi Kardinal Caffarra
Jabatan Gereja Katolik
Didahului oleh:
Giacomo Biffi
Uskup Agung Bologna
16 Desember 2003 - 27 Oktober 2015
Diteruskan oleh:
Matteo Zuppi
Pengawasan otoritas Sunting ini di Wikidata
Umum
  • Integrated Authority File (Jerman)
  • ISNI
    • 1
  • VIAF
    • 1
  • WorldCat (via VIAF)
Perpustakaan nasional
  • Spanyol
  • Prancis (data)
  • The ICCU id RAVV030756 is not valid.
  • Amerika Serikat
  • Republik Ceko
  • Belanda
  • Polandia
  • Vatikan
Lain-lain
  • SUDOC (Prancis)
    • 1