Camila Osorio

MK)131–73 (64.22%)Gelar1 WTA, 3 ITFPeringkat tertinggiNo. 33 (4 April 2022)Peringkat saat iniNo. 73 (10 Oktober 2022)Hasil terbaik di Grand Slam (tunggal)Australia Terbuka1R (2022)Prancis Terbuka2R (2021)Wimbledon3R (2021)AS Terbuka2R (2021, 2022)GandaRekor (MK)25–35 (41.67%)Gelar0Peringkat tertinggiNo. 273 (3 Oktober 2022)Peringkat saat iniNo. 278 (10 Oktober 2022)Hasil terbaik di Grand Slam (ganda)Australia Terbuka1R (2022)Prancis Terbuka2R (2022)Wimbledon2R (2022)AS Terbuka1R (2021, 2022)Hasil terbaik di Grand Slam Ganda CampuranAustralia Terbuka1R (2022)Kompetisi bereguFed Cup12–7 (63.16%)
yes
Putri tenis
Mewakili  Kolombia
Olimpiade Remaja
Medali perunggu – tempat ketiga 2018 Buenos Aires Girls' singles
Medali perak – tempat kedua 2018 Buenos Aires Mixed doubles
Statistik terbaru dimutakhir pada 10 Oktober 2022.

María Camila Osorio Serrano (pengucapan bahasa Spanyol: [maɾja kaˈmila oˈsoɾjo seˈrano]; atau María dibaca [maˈɾi.a] ; lahir 22 Desember 2001) adalah seorang petenis profesional asal Kolombia. Dia telah memenangkan satu gelar tunggal di Tur WTA dan tiga gelar tunggal di turnamen Sirkuit ITF.[1][2]

Referensi

  1. ^ "Osorio Serrano battles to maiden title over Zidansek at home in Bogota". Wtatennis.com. 
  2. ^ "Insider Wrap: Clay season brings surprises in Charleston, Bogota". Wtatennis.com. 

Pranala luar

  • Camila Osorio di situs web resmi WTA
  • Camila Osorio pada situs web resmi Federasi Tenis Internasional Sunting ini di Wikidata