Bandar Udara Lagaligo

LLO di Sulawesi
LLO
LLO
Lokasi bandara di Sulawesi
Landasan pacu
Arah Panjang Permukaan
m kaki
17/35 1,950 6 Aspal
Sumber: DGCA[1]
Bandar Udara Lagaligo lama

Bandar Udara Bua, juga dikenal sebagai Bandar Udara Palopo Lagaligo (IATA: LLOICAO: WAFD) merupakan salah satu bandara bertaraf domestik yang terletak di kecamatan Bua, Kab. Luwu, Sulawesi Selatan, Indonesia. Sesuai dengan prasasti yang terdapat di gedung terminal bandara, bandara ini diresmikan pengoperasiannya oleh Presiden Susilo Bambang Yudhoyono di Makassar pada tanggal 19 Oktober 2010.

Bandar Udara Bua mempunyai runway/landasan pacu sepanjang 1.400 x 30 meter dan mempunyai kekuatan runway 12 F/C/T(PCN).

Maskapai Penerbangan

MaskapaiTujuan
AviastarMakassar
Susi AirMakassar
Wings AirMakassar

Tipe pesawat yang beroperasi di Bandar Udara Palopo Lagaligo

  • ATR 72
  • Cessna 208.?.

Referensi

  1. ^ "Page for Palopo Lagaligo Airport". Indonesian DGCA. 12 June 2016. Diarsipkan dari versi asli tanggal 22 May 2017. Diakses tanggal 17 June 2019.  Parameter |url-status= yang tidak diketahui akan diabaikan (bantuan)

Pranala luar

  • {http://www.seputar-indonesia.com/edisicetak/content/view/460660/}
  • {http://www.luwuraya.net/2011/08/arus-mudik-di-bandara-lagaligo-meningkat/}[pranala nonaktif permanen]
  • l
  • b
  • s
Bandar udara di Indonesia
Sumatra
Bandara internasional
Bandara domestik
Jawa
Bandara internasional
Bandara domestik
Nusa Tenggara
Bandara internasional
Bandara domestik
Kalimantan
Bandara internasional
Bandara domestik
Sulawesi
Bandara internasional
Bandara domestik
Maluku dan Papua
Bandara internasional
Bandara domestik
  • Bandar udara domestik melayani penerbangan domestik, pribadi, dan carteran.
  • Nama bandar udara yang diberi tanda * bisa mengeluarkan Visa on Arrival (VoA)
  • Kategori
Ikon rintisan

Artikel bertopik bandar udara di Indonesia ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s