Bahasa Taishan

Bahasa Taishan
台山話
Dituturkan diRepublik Rakyat Tiongkok bagian selatan, Hong Kong, Amerika Serikat (California dan New York City), Kanada dan Vietnam
Wilayahbarat dan selatan provinsi Guangdong; Delta Sungai Mutiara; Hainan
Penutur
Lebih dari 5 juta jiwa[butuh rujukan]
Rumpun bahasa
  • Sino-Tibet
    • Tionghoa
      • Kantonis
        • Siyi
          • Bahasa Taishan
Kode bahasa
ISO 639-1zh
ISO 639-2chi (B)
zho (T)
ISO 639-3yue-toi
Informasi penggunaan templat turunan
Sampel
Sampel teks
Logo Wikipedia dalam bahasa Taishan yang berisi transkripsi "Wikipedia" (atas) ke dalam ortografi masing-masing dan slogan "Ensiklopedia Bebas" (bawah) yang diterjemahkan ke dalam bahasa tersebut.
Sampel teks lainnya
 Portal Bahasa
L • B • PW   
Sunting kotak info  Lihat butir Wikidata  Info templat
Cari artikel bahasa
Cari artikel bahasa
 
Cari berdasarkan kode ISO 639 (Uji coba)
 
Kolom pencarian ini hanya didukung oleh beberapa antarmuka
Artikel bahasa sembarang
Halaman bahasa acak

Bahasa Taishan, Toishan or Hoisan (台山話), atau Siyi adalah dialek bahasa Tionghoa yang dituturkan di wilayah Taishan, sebuah kabupaten di provinsi Guangdong. Bahasa Taishan digolongkan ke dalam bahasa Kantonis (Yue), salah satu dialek dengan penutur besar dari bahasa Tionghoa.

Hubungan dengan bahasa Kantonis

Bahasa Taishan kadang-kadang dianggap mirip dengan bahasa Kantonis, walau sebenarnya penutur kantonis tidak dapat mengerti bahasa Taishan. Fonologi bahasa Taishan banyak yang menyerupai bahasa Kantonis, tetapi pengucapan dan kosakatanya cukup berbeda jauh. Namun, karena bahasa Kantonis berfungsi sebagai lingua franca masyarakat Guangdong, maka penutur bahasa Taishan dapat mengerti bahasa Kantonis. Terdapat lebih dari 5 juta jiwa penutur bahasa Taishan di seluruh dunia.

Pranala luar

Taishan people (Taishanese)[pranala nonaktif permanen]

  • l
  • b
  • s
  • l
  • b
  • s
Sub-divisi utama
Mandarin
  • Chuqu
  • Taihu
  • Hangzhou
  • Ningbo
  • Quzhou
  • Shanghai
  • Suzhou
  • Changzhou
  • Wenzhou
  • Wuxi
  • Taizhou
  • Jiangyin
  • Qihai
  • Jiangshan
  • Qingtian
  • Yue
    • Kanton
    • Gaoyang
    • Siyi
    • Goulou
    • Wuhua
    • Yongxun
    • Luoguang
    • Qinlian
    • Guanbao
    • Haihua
    • Danzhou
    • Tanka
    • Taishan
    Min
    Timur
    Selatan
    Lain-lain
    • Utara
      • Jian'ou
      • Jianyang
    • Tengah
    • Puxian
    • Shaojiang
    • Leizhou
      • Zhanjiang
    • Hainan
    Xiang
    • Changsha
    • Shuangfeng
    Hakka
    Gan
    Dipertentangkan
    • Huizhou
    • Jin
    • Pinghua
    • Hohhot
    Tak tergolong
    • Xianghua
    • Shaozhou Tuhua
    • Linghua
    Bahasa baru
    Fonologi kuno
    • Han Lama
    • Han Tengah
    • Proto-Min
    • Proto-Gan
    • Proto-Mandarin
    • Haner
    Resmi
    Lain-lain
    Daftar dialek bahasa Tionghoa